Ka. PKM JATIMULYA

Ka. PKM JATIMULYA

Clock & Calendar

DAFTAR ISI

Diberdayakan oleh Blogger.

Pengaruh Lingkungan Terhadap Kesehatan

Diposting oleh puskesmasjatimulya Kamis, 11 Agustus 2011 0 komentar

Lingkungan mempunyai pengaruh yang cukup besar terhadap kesehatan masyarakat. Sebagian besar gangguan kesehatan disebabkan kondisi lingkungan  dan perilaku masyarakat. Pengaruh lingkungan terhadap kesehatan mengakibatkan gangguan kesehatan yang bersifat segera dan bersifat lambat atau akumulatif. Beberapa gangguan kesehatan yang diakibatkan peranan lingkungan antara lain adalah :
  1. Water Borne Disease dan Food Borne Disease, yaitu bibit penyakit yang berada dalam air atau makanan dan masuk kedalam pencernakan makanan manusia. Contoh : kolera, typhus, disentri, hepatitis infectiosa, polio meylitis
  2. Water Washed Disease, Air yang digunakan dalam jumlah terbatas untuk cuci dan mandi yang mengandung mikroba penyebab penyaki, contoh : skinsepsis, conjungtivitis, trachoma
  3. Water Based Disease, Mikroba atau parasit dari penyakit-penyakit ini siklus hidupnya mempunyai intermediate host yang hidup di air, contoh : schistosomiasis 
  4. Insect Borne disease, penyakit ini ditularkan oleh serangga yang membawa bibit penyakit dan serangga
BACA SELENGKAPNYA..KLIK DISINI.

Print This Page

Tayangan Laman

Live Traffict Feed

Entri Populer

SP3 KAB. BEKASI

BLOG SAHABAT

PENGUNJUNG BLOG